Podcast
Usaha untuk pulih bisa dimulai dari langkah kecil!
Yuk dengerin podcast-podcast menarik seputar self help, self improvement, dan kesehatan mental untuk meningkatkan kesejahteraan mental dan kualitas hidupmu! Berikut beberapa pilihan podcast yang bisa kamu dengarkan:
Bagi Suara
Bagi Kata
Melalui podcast ini, tim BagiKata berupaya untuk berbagi pengalaman dan informasi yang berguna untuk masyarakat Indonesia (walaupun beberapa juga hanya untuk konten hiburan).
Podcast Angkat Bicara
Bicarakan.id
Podcast Angkat Bicara adalah tempat dimana kita bisa ngobrol tentang psikologi manusia dengan serius… tapi santai. Cocok untuk kamu yang ingin belajar lebih dalam tentang perilaku manusia, dari pandangan para “ilmuan hati” alias teman2 psikolog dari Bicarakan.id.
Satu Persen Podcast
Satu Persen
Satu Persen adalah Startup Life-School terbesar di Indonesia. Melalui kurikulum Satu Persen, setiap topik terkini akan dibahas berasama founder, mentor, psikolog, dan juga pakar yang expert dalam bidangnya.
Kleecorder
Klee.id
Podcast pengembangan diri persembahan @klee.id buat bantu kamu menjadi lebih baik!
Tabula Talks
Tabula.id
Teman Belajar dan Bertumbuh #BersamaTabula | Wellness & Mental Health

Komunitas
Kamu gak sendirian kok!
Saat sedang mengalami kesulitan atau situasi yang menekan, memiliki dukungan dari komunitas dapat membantu kita dalam menjaga kesehatan dan kesejahteraan diri.